Wednesday, August 1, 2018

Kapan dan Bagaimana Cara Mengeluarkan Strategi The 3 Bet


Pembahasan dan pemahaman mengenai Strategi The 3 Bet sudah kita bahas beberapa waktu lalu. Strategi ini memungkinkan kamu untuk meraih kemenangan dengan melakukan bluffing yaitu mengeluarkan taruhan dengan nilai yang tinggi atau menggandakan taruhan dari taruhan sebelumnya. Cara ini memang cukup efektif dan juga sangat pas untuk menggertak lawan sekaligus untuk meraih nilai taruhan lebih tinggi. Lalu kapan dan bagaimana serta waktu yang tepat untuk mengeluarkan strategi tersebut ?

Saat kartu sedang Bagus

Ketika kamu ingin menerapkan strategi The 3 Bet pastikan kartu yang kamu miliki sangat bagus. Kamu harus memperhatikan kartu yang ada di tangan kamu. Pastikan kamu memiliki kartu pasangan atau pair, kartu urutan atau kartu berbeda 1 tingkat. Untuk kartu pasangan disarankan kartu yang angkanya besar. Misalnya QQ, AA, KK, atau JJ. Kartu ini bisa memudahkan kamu untuk menerapkan formasi poker.

Sementara untuk kartu urutan, disarankan kartu yang dimiliki seperti kartu 67, 78 atau 89. Bagus lagi jika kartu tersebut angkanya tinggi. Misalkan kartu JQ, QK atau KA. Kartu ini mempunyai kombinasi yang cukup bagus sehingga memudahkan kamu untuk memainkan strategi The 3 Bet.

Sedangkan untuk kartu beda 1 tingkat, disarankan kartunya berada di angka tinggi. Misalnya kartu Ace dengan Queen. Atau Kartu King dengan Jack. Perbedaan ini juga bisa memudahkan para pemain menerapkan strategi poker.

Posisi

Setelah melihat kondisi dan juga nilai dari kartu, yang membuat strategi ini cukup berhasil adalah alur dan juga posisi kamu dalam meja poker online. Jika kamu menjadi Small Blind atau Big Blind jelas strategi ini tidak bisa dilakukan. Pasalnya Small Blind dan Big Blind selalu mengeluarkan nilai chips terlebih dahulu.

Strategi ini hanya bisa dilakukan ketika kamu berada di Mid Position atau di posisi tengah dan juga Late Position. Mid Position ini berada 2 tempat dari Big Blind. Sementara Late Position berada di paling terakhir dan berdekatan dengan Small Blind. Jika posisi kamu berada di Mid dan juga Late, kamu bisa menerapkan strategi tersebut.

0 comments: